Tips: Cara Mudah Mempercepat Proses Shutdown PC kita

>
Pasti sobat pernah mengalami lamanya komputer mati pada saat kita shutdown. Menunggu memang hal yang menyebalkan,sama halnya saat menunggu proses shutdown pc kita,apalagi kalau kita sedang buru-buru cepat-cepat ada suatu kepentingan, mau langsung komputer kita matikan takut rusak tanpa proses standar,hee...

Berikut tips sederhana mempercepat proses shutdown PC kita tanpa menuggu proses lama,bagi yang belum tahu boleh dicoba :

>> Buka registry editor-startmenu-run(ketik regedit,enter)

>> Lalu masuklah ke dalam reg key HKEY_LOCAL_MACHINE

>> Pilih System

>> Cari ControlSet001

>> Klik Control

>> Klik pada entry “WaitToKillService-Time Out"
Pada bagian paling bawah yang ada di jendela kanan. Nilai default yang tercantum dalam entry tersebut adalah “20000”atau tergantung spek anda,sobat harus menurunkan nilainya menjadi “100”. Klik ganda entry tersebut lalu ketikkan angka “100” pada “Value data”

>> Terahir Klik OK terus tutup registry editor.

Mudah kan,coba restart PC sobat.,mungkin ada perbedaan pada restart berikutnya. Demikian trik sederhana mempercepat shutdown,semoga bermanfaat dan selamat mencoba..

0 comments:

Post a Comment

Popular Posts