Cara Mengetes Kinerja Antivirus Anda

Pernahkan anda berpikir jika Antivirus anda Aktif namun VIRUS tetap masuk ?? OMG pasti kalian pikir Antivirus anda Jelek, Padahal itu terjadi karena anda yang ceroboh dengan Menginstall program yang merusak Registry dan sistem sehingga Antivirus tidak bekerja maksimal.. Baiklah sekarang kita akan Mengetes Antivirus anda

Namun Pastikan Antivirus anda dalam keadaan Fully Update dan dalam Teknologi update terbaru.. Anda akan Merasakan Antivirus anda tidak Berjalan semestinya, Seperti yang dulu menjaga Komputer anda sehingga tidak terkena Virus.. Hahhaa

1. Buka Notepad Baru (New Text Document.TXT) and Dan Copy Code Code Tersebut ke dalamnya
 
EICAR Test code
X5O!P%@AP[4\PZX54(P^)7CC)7}$EICAR-STANDARD-ANTIVIRUS-TEST-FILE!$H+H*
 
2. Save dan Namai New Text Document.TXT to myfile.com
3. Sekarang buka Antivirus lalu Scan Myfile.com tadi...
Jadi Antivirus anda Berfungsi dengan baik di Komputer, Maka akan Otomatis File terbaca Virus dan Antivirus Langsung menghapusnya tanpa Jejak. Jika tidak Anda benar benar harus Menginstall Ulang Antivirus Anda

NOTE: 
  • Beberapa antivirus akan Memunculkan sebuah Peringatan Terlebih dahulu.
  • Untuk beberapa waktu anda bisa coba untuk menaruh File itu didalam RAR atau ZIP untuk cek Fungsi antivirus anda Menscan RAR. 
  • Beberapa Antivirus akan Membaca File ini sebagai Malicious File atau Spyware.. Tapi ga apalah. Cuma buat Ngetes doank.

0 comments:

Post a Comment

Popular Posts